Tersiksa Rindu

Hati tercekam dalam rindu
Hari demi hari tak bisa aku lewati tanpa dirimu
Disini, ditempat ini 
Aku sungguh tersiksa dalam rindu
Aku hanya berharap
Semoga kita bertemu dalam mimpi

Komentar

Postingan Populer